Beberapa waktu sebelumnya saya agak tergelitik dengan informasi dari rekan-rekan yang ada di milis MUGI (Microsoft User Group Indonesia), dan menyinggung masalah pada Blue Screen saat menyalakan komputer. Awalnya saat itu saya kurang begitu menaruh perhatian terhadap probelm tersebut, maklum para tukang service door to door udah begitu hapal pada penanganan kasus ini. Banyak panggilan dari pemilik PC rumahan yang kaget kok tiba-tiba PC nya keluar Layar Biru atau bahasa kerennya Blue Screen Of Death (BSOD).

Dari posting berbagai macam Blog, masalah ini sudah pernah dibahas, namun saya akan mencoba membantu untuk menambahi secara lebih detail tentang permasalahan yang sering menimpa pada pemilik komputer.

Ayo Baca Lanjutannya READ MORE